Harapan kami, selesai mengikuti program pelatihan di Swiss-Belhotel Solo ini, para peserta dapat memiliki bekal keterampilan di bidang Housekeeping dan FnB yang dapat mereka gunakan untuk mencari pekerjaan yang layak,” tutup Ani.
Sebagai anak usaha dari PT PDSI, PDC yang bergerak di jasa penunjang migas dengan lini bisnis antara lain Engineering, Procurement, Construction (EPC) – Operation & Maintenance Services – Outsourcing Management – Food & Lodging Services – Transport Logistic Warehouse – General Trading & Services, terus berkomitmen untuk memberikan layanan terbaik dalam jasa penunjang bisnis energi sesuai dengan visi misi Perusahaan.(Roni)