Krsumsel.com – Al Ghazali, El Rumi dan Dul Jaelani kompak. Apalagi ketiga putranya ini tergabung dalam sebuah grup musik The Lucky Laki.
Saat ditemui di kawasan Daan Mogot, Jakarta Barat beberapa waktu lalu Ahmad Dhani menyampaikan hal tersebut. Ia mengaku bahwa dirinya tak membiarkan ketiga putranya itu menciptakan karyanya sendiri.
Hal itu dikarenakan, Ahmad Dhani ingin ketiga putranya bisa punya karya original milik mereka sendiri.
1. Senang
“Ya asik senang aja The Lucky Laki gabung dan kompak lagi,” ungkap Ahmad Dhani.
“Benar, benar. Biar punya karya sendiri,” tambahnya.
2. Bangga
Selain itu, melihat kebolehan para putranya dalam berkarya, tentu Ahmad Dhani bangga dan tak merasa tersaingi. Baginya, kalau bisa ketiga putranya harus bisa lebih sukses dari dirinya dalam berkarya.
“Nggak apa-apa, kan jadi bagus, anak harus lebih dari orang tuanya biar lebih sukses,” tukasnya.(*)