Unit Ranmor Bongkar Sindikat Pemalsuan Dokumen Negara

oleh
IMG-20220317-WA0064

Masih kata Tri, ia menjelaskan dimana aksi sindikat ini, tertangkap akibat nyanyian Muklis saat di Palembang menawarkan apabila ada yang mau membuat Ijazah palsu. Saat itulah Unit Ranmor Polrestabes Palembang menangkapnya.

Saat ditanya berapa lama sindikat ini beraksi dan berapa banyak Ijazah, SIM dan sertifikat telah terjual. Lalu apakah ada pejabat di Palembang ataupun Sumsel menggunakan jasa mereka.

Kompol Tri menjelaskan, pihaknya masih melakukan pengembangan.

“Kita belum sampai sejauh itu, para pelaku baru ditangkap. Nanti kami harus melakukan pengembangan terlebih dahulu,”singkatnya. (Kiki)