Sebelum kejadian lanjut dia mengatakan, bahwa ia mengantar temannya Jamir di daerah Kancil Putih dan berpisah. “Saat saya menuju pulang tepatnya di Tempat Kejadian Perkara (TKP) saya memeriksa ponsel tapi tidak ada, atas kejadian itulah saya membuat laporan polisi,” katanya.
Sementara itu, Kasi Humas Polrestabes Palembang, Kompol Abu Dani mengatakan, bahwa laporan korban sudah diterima Unit Piket SPKT Polrestabes Palembang.
“Usai membuat laporan polisi, anggota piket SPKT kita bersama piket Unit Reskrim dan Identifikasi melakukan olah TKP. Selanjutnya laporan korban akan ditindaklanjuti oleh Unit Reskrim, ” tukasnya. (Kiki)