4,8 Ton Minyak Goreng di Gelontorkan di Plakat Tinggi

oleh
IMG-20220308-WA0042

“Pelaksanaan OP ini juga melibatkan pihak kecamatan, forkompimcam, dan dukungan dari Sat Pol PP Muba,” tandasnya.

Sementara salah satu warga Plakat Tinggi Ika, mengucapkan terima kasih atas upaya Pemkab Muba dalam mengatasi kelangkaan minyak goreng di pasaran. Meski dibatasi, namun warga merasa terbantu.

“Senang sekali, kami masyarakat sangat terbantu, meringankan beban kami disaat harga sembako yang lagi mahal sekarang ini,” pungkasnya.(AS)