Melalui Rakor Capaian Kinerja, Kepala Lapas Banyuasin Komitmen Bangun Kinerja Semakin PASTI

oleh
IMG-20220224-WA0064

“Kira harus bisa menyelesaikan berbagai persoalan yang ada secara tuntas sehingga kedepannya dapat dijadikan pedoman dalam menjalankan program-program strategis yang berorientasi pada hasil,” jelasnya

Ronaldo Devinci Talesa Kalapas Banyuasin mengungkapkan dirinya siap untuk mengikuti rangkaian Rakor yang akan diselenggarakan selama tiga ini. Ia telah menyiapkan bahan – bahan paparan terkait capaian kinerja Lapas Banyuasin selama Tahun 2021.

”Sebagai bahan evaluasi, kita telah menyiapkan capaian kinerja seperti realisasi anggaran, IKPA, Smart, MoU dengan stakehder, pelayanan publik berbasis HAM hingga pembangunan Zona Integritas menuju WBK/WBBM. Semoga melalui Rakor ini di Tahun 2022, Lapas Banyuasin mampu meningkatkan kinerja lebih baik lagi,” jelasnya.(Yan)