OKI Bersiap Menuju 50 Kota Cerdas di Indonesia

oleh
IMG-20220215-WA0037

“Smart City bukan soal euphoria e-government yang mendahulukan belanja teknologi melainkan konsep master plan yang tepat” Ujar Alex.

Transformasi digital ungkap dia tidak hanya menyasar level individu atau kelompok saja tetapi masyarakat secara keseluruhan. Maka untuk mewujudkan Smart City atau Kota Cerdas ini, teknologi itu hanya sebagai alat, tetapi mindset, soliditas kerjasama adalah kunci utamanya.

” Dengan terpilihnya Kabupaten Ogan Komering Ilir sebagai Kota Cerdas ini akan mendorong kemudahan penyelenggaraan layanan publik, serta meningkatkan inovasi dalam berbagai program pemerintah daerah”, kata Alex.(Lilis)