OKI, KRsumsel.com – Lapas Klas IIb Kayu Agung ,Untuk meningkatkan keamanan dan ketertiban Lapas Klas IIb Kayu Agung , melakukan razia ke kamar hunian yang di pimpin langsung oleh Kalapas Reza Mediansyah Purnama serta didampingi oleh Ka.KPLP Lapas Kayu Edho Dwi Kurniasep)dan Kasi admkamtib Suparman Serta pejabat Eselon V dan staff Lapas Kelas IIb Kayu agung,Kamis (6/1/2022)
Menurut kalapas IIb Kayu Agung, Reza mengatakan Kegiatan penggeledahan Blok Hunian,untuk Mengantisipasi Gangguan Keamanan dan Ketertiban serta menminimalisir barang barang yang tidak di izinkan berada di Lapas”ujarnya.