LPEI Salurkan Bantuan Bagi Korban Erupsi Gunung Semeru

oleh
Screenshot_2021-12-11-11-22-02-20_40deb401b9ffe8e1df2f1cc5ba480b12

Bantuan bencana alam, kegiatan pelaksanaan vaksin, pembagian masker kain, penyerahan sembako dan wastafel portable serta thermos gun merupakan beberapa bentuk aksi-aksi yang telah dilakukan untuk membantu dan mendukung pemerintah dalam meminimalisir penyebaran COVID-19 serta mendukung pencapaian kekebalan kelompok atau herd immunity.

“Besar harapan kami bantuan kemanusiaan dan sosial melalui aksi-aksi #LPEIPeduli ini dapat memberikan manfaat bagi masyarakat atau korban yang terdampak erupsi dan keadaan dapat segera pulih kembali. Dan kami akan terus mendukung program-program pemerintah dalam pemulihan ekonomi nasional,” kata Agus.(Anjas)