Usai mendarat dari kunjungan kerja di Ambon, Gubernur Khofifah kemudian ke “Tiara Handicraft” di kawasan Sidosermo Indah Surabaya sekitar pukul 20.30 WIB.
Selama lebih dari satu jam, Khofifah berada di rumah yang tak jauh dari tempat tinggal pribadinya tersebut.
Titik juga mengucapkan terima kasih kepada pemerintah, khususnya Pemprov Jatim, yang tak pernah berhenti memberi perhatian dan peduli terhadap penyandang disabilitas.
“Kami juga berterima kasih kepada pihak lain yang terlibat, termasuk rekan-rekan media yang ikut memberi informasi positif sebagai wujud dukungan terhadap saudara-saudara kita penyandang disabilitas,” katanya.(Anjas)