DPR: RUU Hubungan Keuangan Pusat dan Daerah Guna Perkuat Fiskal Daerah

oleh
Screenshot_2021-11-08-09-32-53-71_40deb401b9ffe8e1df2f1cc5ba480b12

Politisi PDIP itu memastikan anggaran yang diberikan ke daerah dari pusat tidak akan berkurang, tetapi akan dilakukan pengetatan dalam rangka efisiensi dan efektifitas penggunaan anggaran negara.

Sebelumnya, Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan perluasan dan percepatan digitalisasi di daerah merupakan salah satu upaya untuk mengakselerasi implementasi digital transaksi keuangan di daerah, dan mendorong keuangan yang semakin inklusif.(Anjas)