Selain formula diatas, PT Petrokimia Gresik juga memproduksi formula NPK untuk tanaman kopi, karet,
lada, tembakau, dan komoditas unggulan lainnya. Penyediaan produk pupuk non subsidi ini adalah
upaya nyata Solusi Agroindustri dari PT Petrokimia Gresik sebagai anak perusahaan PT Pupuk
Indonesia dalam mendukung program pertanian berkelanjutan di Indonesia. (****)