Jembatan Kembar PT KAI, Bakal Jadi Icon Muara Enim

oleh
IMG-20211102-WA0001

Muara Enim, KRSumsel – Asisten II Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Muara Enim, Riswandar, SH, MH di Ruang Rapat Asisten II Pemkab Muara Enim, Selasa (20/10), mengatakan bahwa Bupati Muara Enim mengharapkan agar “Jembatan Kembar” milik PT KAI tersebut bisa menjadi ikon Kabupaten.

Jembatan Kembar PT KAI, Bakal Jadi Icon Muara Enim

Beberapa pilihan nama untuk penamaan “Jembatan Kembar” diantaranya “Jembatan Kereta Api Kembar Muara Enim”, dan “Jembatan Kereta Api Serasan Sekundang Muara Enim”.

Kemudian, jadi pembahasan terkait arah dan letak merek jembatan apakah menghadap kearah barat / timur (kearah Lahat/Palembang) atau Selatan / Utara (Jembatan Enim I/Dusun Muara Enim).