Saat Eksekusi Lahan di Jakabaring Warga dan Pol PP Sumsel Nyaris Bentrok

oleh
IMG-20210315-WA0009

PALEMBANG,KRSumsel.com –  Diduga  lahan yang di tempati warga milik pemerinta propinsi sumsel di Jalan Gubernur H. Ahmad Bastari didepan putaran air mancur depan gerbang JSC Jakabaring digusur sat Pol PP Provinsi Sumsel, Senin (15/3/2021 ).

Dimana Satpol PP Propinsi Sumsel yang dibeck up , Satgas Aset  propinsi Sumsel, satpol pp kota palembang bersama TNI AD dan Polri yang lainya melaksanakan eksekusi pembongkaran penertiban , pengosongan bangunan rumah , warung diatas lahan tanah milik Pemprop Sumsel.

Namun sayang dari pantau KRSumsel.com dilokasi penertipan terlihat warga sudah bersiap-siap untuk melakukan perlawan kepada petugas sat pol pp propinsi sumsel.

Menurut Kasat Pol PP Propinsi Sumsel Aris Saputra mengatakan, masih banyak aset pemerinta propinsi sumsel yang akan ditertibkan”ujarnya.

” Kawasan jakabaring  terlebih dahulu kita amankan dikarna kan,Jakabaring gerbang pintu masuk ke kota palembang, dan juga nantinya masih banyak ajang-ajang olah raga internasional yang akan diadakan di gor jakabaring, ” ujar Aris.

Aris juga mengatakan, pihaknya tidak membatasi warga untuk berdagang namun jangan permanen agar bisa dipinda- pindakan.

” Boleh berdagang, namun jangan permanen, agar bisa dipinda-pindakn nantinya” harapnya.

Disinggung nyaris bentrok dangan warga, Aris mengatakan bahwa hal yang biasa.

” Gesekan dilapangan, hal yang biasa, namun semuanya bisa kita atasi”tutupnya.

Sementara salah satu warga yang lahan nya digusur Heri, mengatakan bahwa ia berdagang sudah lama dari tahun 2003, kawasan ini masih sepih, mengapa sudah ramai baru pihak pemerinta propinai sumsel melakukan penggusuran” katanya.

“Waktu masih sepih tidak ada pihak pemprop untuk melakukan penggusuran, sudah ramai baru mau digusur, solusinya tidak ada” ucap Heri. (Kiki)