5 Cara Mengatasi Kulit Tangan Kering karena Sering Pakai Hand Sanitizer

oleh
015311600_1549077833-cleaning-cooking-hands-545013

5. Cukupi kebutuhan asupan air putih

Selain menjaga dari luar, kita juga harus menutrisi kelembapan alami tubuh dari dalam. Cairan yang cukup dalam tubuh akan membantu metabolisme kulit dalam pergantian sel sehingga membuat kulit tetap segar dan elastis.

Sesuai anjuran, minumlah air putih minimal delapan gelas per hari. Banyak minum juga bisa membantu menurunkan berat badan selama WFH.

https://www.fimela.com/beauty-health/read/4316496/5-cara-mengatasi-kulit-tangan-kering-karena-sering-pakai-hand-sanitizer