Setiap perempuan sangat mengidamkan memiliki bulu mata lentik, panjang dan tebal. Namun bulu mata tebal biasanya lebih sering rontok. Bulu mata yang indah, bisa membuat mata terlihat lebih cantik, indah dan menarik.
Bulu mata rontok adalah hal yang biasa terjadi, dan bisa menyebabkan kebotakan. Memiliki bulu mata yang mduah rontok bisa membuat perempuan merasa tidak percaya diri. Bulu mata rontok bisa disebabkan karena kurang ternutrisi, sering menggunakan bulu mata palsu, atau menggunakan sulam bulu mata.
Berikut cara mengatasi bulu mata rontok, dengan menggunakan bahan alami, dilansir dari berbagai sumber: